Sabtu, 01 Maret 2014

tips memilih ac

tips memilih ac

polusi udara yang kian meningkat memberi pengaruh buruk terhadap aktifitas kerja maupun istirahat,
solusi untuk menangglangi hal tersebut di atas adalah dengan memasang pendingin udara (airconditioner).
nah kali ini saya akan membahas tentang tips memilih dan memasang ac untuk ruangan anda:
1.tips memasang ac untuk kamar
a)hitung berapa watt peralatan elektronik yg selalu d gunakan, misal, kulkas 80watt & komputer 450watt, tetapi daya d token andahanya 900VA maka anda cm punya 900VA-(80+450)VA= 370VA untuk keperluan ac di kamar anda dan saya sarankan untuk menggunakan ac yang low watt.
b) pilih ac yg sesuai de kebutuhan ruangan anda (cara menghitung kebutuhan ac untuk ruangan)

(L x W x H x I x E) / 60 = kebutuhan BTU
L  =  Panjang Ruang (dalam feet)
WLebar Ruang (dalam feet)
I   =  Nilai 10 jika ruang berinsulasi (berada di lantai bawah, atau berhimpit dengan ruang lain).

           Nilai 18 jika ruang tidak berinsulasi (di lantai atas).
H  =  Tinggi Ruang (dalam feet)
E  =  Nilai 16 jika dinding terpanjang menghadap utara; nilai 17 jika menghadap timur;

           Nilai 18 jika menghadap selatan; dan nilai 20 jika menghadap barat.
1 Meter =  3,28 Feet

Kapasitas AC berdasarkan PK:
AC ½ PK    =  ±  5.000 BTU/h
AC ¾ PK    =  ±  7.000 BTU/h
AC 1 PK     =  ±  9.000 BTU/h
AC 1½ PK  =  ±12.000 BTU/h
AC 2 PK     =  ±18.000 BTU/h.

Contoh Perhitungan:
Ruang berukuran 5m x 5m atau (16 kaki x 16 kaki), tinggi ruangan 3m (10 kaki) berinsulasi (berhimpit dg ruangan lain), dinding panjang menghadap ke timur. Kebutuhan BTU = (16 x 16 x 10 x 10 x 17) / 60 = 7.253 BTU alias cukup dengan AC ¾ PK
c)usahakan pipapenghubung antara indoor dg outdoor tidak terlalu panjang dan taruhlah outdoor di tempat yang sirkulasi angin nya bagus sehingga inerja ac bisa lebih maksimal
d)usahakan juga untuk menaruh outdoor di tempat yang mudah di jangkau sehingga mudah dalam perawatan.
ila anda masih ragu maka konsultasilah terlebih dahulu dengan bengkel ackepercayaan anda ayau silahkan hubungi 081359547536 / email servis.ac.cdr@gmail.com.
sekian dari saya semoga dapat membantu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar