mungkin sebagian dari anda pernah mengalami jengkel karena remot ac tidak berfungsi disaat udara panas dan tidak bersahabat.
kali ini saya akan menulis artikel tentang langkah2 yang diambil bila remot ac anda rusak:
- 1. untuk keadaan daruratanda dapat menghidupkan ac dengan cara manual, yaitu dengan cara membuka penutup filter ac(gambar 1) lalu tekan tombol on/off di sisi pinggir sebelah kanan(gambar 2) atau di dekat lampu indikator ac, dengan cara itu ac sudah dapat kekerja.
- 2.cek batrai remot, klo ada ganti batrai dengan ukuran yg sesuai.
- 3.cek remot ac dengan cara mengarahkan pada camera digital untuk mengetahui apakah remot bisa mengirim perintah ke ac, bila remot terlihat berkedip (gambar 3) saat anda tekan berarti remot normal. bila tidak ada kedipan waktu tombol di pencet atau tetap menyala walau tidak di pencet maka dipastikan bahwa remt anda bermasalah.
- 4.bila hal di atas sudah dilakukan dan rmot tetap tidak bisa di gunakan maka coba pakai remot untuk ac lain yg sejenis.
- 5. bila remot bisa d gunakan di ac lain maka kmungkinan terjadi kerusakan pada reciver atau penerima sinyal di pcb indoor ac anda maka coba gantilah dg civer(gambar 4&5) yg baru.
semoga dapat membantu. bila ada yg kurang jela anda bisa menghubungi kami di 081359547536 email servis.ac.kdr@gmal.com atau datang langsung ke jl.cipegadungan raya 155-E cikarang baru jababeka dua bekasi jawabarat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar